FeaturedKomunitas

Jatipon-Menara Kasih Charity Golf Tournament Digelar untuk Pendidikan dan Sosial

GPIB Jatipon-Menara Kasih menyelenggarakan turnamen golf amal di Klub Golf Bogor Raya, pada Kamis 25 April 2024.

Turnamen yang bertema Charity for A Better Education & Social Community ini diikuti oleh 140 peserta dengan tee off pukul 07:00.

Ketua panitia turnamen Gadjah E. Pireno mengatakan turnamen ini bertujuan untuk pengumpulan dana charity bagi pendidikan dan pembangunan komunitas sosial.

“Di bidang pendidikan ini kami akan mengirim siswa-siswa yang mampu dalam pikirannya tapi tidak mampu dalam finansial, kita akan support mereka ke jenjang pendidikan yang lebih tinggi. Kita akan kirim mereka ke STIKES Surabaya untuk sekolah perawat. Di dalam social community kita ingin membangun fasilitas gereja yang lebih besar karena di sekitar gereja kami ada sungai besar yang setiap tahunnya banjir. Kita akan menampung orang-orang yang kebanjiran ke gereja kami, menunggu sampai banjir surut,” kata Gadjah.

Turnamen ini menawarkan banyak hadiah, selain hadiah hole in one mobil, hadiah lucky draw melimpah seperti peralatan elektronik, tas travel, TV layar lebar, sepeda gunung, hingga grand lucky draw Rp 20 juta.

SHOW MORE IMAGES+

Para Pemenang

Novelties
Longest Drive: Sadely Sapoy  234,06 m
Nearest to the Pin: Robert Herpiko  1,06 m
Nearest to the Line:  Suyitno Landung  3 cm
Ladies Flight
Best Point 1: Putri Hasibuan 85 (gross)  14 (hcp)  37 (point)
Best Point 2: Tania  92  21  36

C Flight
Best Point 1:  Zayarly Zain  92  22  37
Best Point 2: Franky Aipassa  92  22  37
Best Point 3: Kokok Alun 92  22  37

B Flight
Best Point 1: Terry Tyler 87  17  37
Best Point 2: Darmawan 84  14  37
Best Point 3: Chocky  84  14  37

A Flight
Best Point 1: Yanto  79  10  38
Best Point 2: Kemal JK  77  8  38
Best Point 3: Jimmy Lita  85  13  37

BGO BNO
Best Gross Overall: Aan Surjadi  75  6  38
Best Net Overall: Bonanja Harianja 78 10  39

Related posts

Selangor International Junior Golf Championship Dimulai pada 6 Januari

Toto Prawoto

Scottie Scheffler Terpilih Jadi PGA Tour Player of the Year 2021-22

Hasim

National Golf Institute Indonesia Gelar Open House Semester Baru di Emeralda

Hasim

Leave a Comment

16 + six =